Kamis, 29 Desember 2011

Pasang Halaman Facebook di Blog


Ingin mencari sahabat-sahabat super yang semakin banyak??
Senang dengan teman baru, kenalan baru, atau hal-hal yang berbau baru??

Jika iya, maka perlu ruang diskusi yang semakin banyak dan jaringan pertemanan yang semakin luas. Salah satu cara untuk memperbanyak teman lewat jejaring sosial seperti  Facebook atau Twetter. Untuk lebih saling kenal mengenal dan berbagi informasi, biasanya digunakan media halaman facebook. Memasang halaman Facebook di dalam blog agar lebih mudah mengenal dan dikenal orang lain itu sangatlah sederhana.

Berikut langkah sederhana memasang halaman Facebook di blog :





1. Login terlebih dahulu di Blogspot.com
2. Masuk ke Tab design/rancangan
3. Tambah gadget HTML/ Javascript
4. Copy paste script di bawah ini :


<div id="fb-root"></div><script src="http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1"></script><fb:like-box href="http://www.facebook.com/pages/Fajrin-Al-Barru/156989491047537" width="185" show_faces="true" border_color="#151515" stream="false" header="false"></fb:like-box>
    Script warna hijau ganti dengan alamat halaman facebook Sahabat yang ingin dipasang di blog.


5. Simpan dan lihat hasilnya ^^



Selamat Berkreasi dan Berbagi ^^
Salam Sukses Penuh Inspirasi...!!

0 komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah berkunjung di Blog kami.
Silahkan komentar. Salam Blogger ^_^